AYOBEKASI.NET - Yamaha Deta Group melakukan Grand Opening Dealer resmi cabang ke 8 daerah Jabodetabek di Pasar Kemis, Kabupaten Tangerang, pada Senin 8 Mei 2023.
Sebagai salah satu area dengan Demand yang besar Achmad Dimyati selaku Head Promotion & Digital Deta Group optimis Deta cabang Pasar Kemis dapat tembus target melihat antusias warga sekitar yang sangat baik.
Sejumlah promo pun ikut menyambut acara ini seperti Free Service 7 oli untuk 50 pengunjung pertama. Menariknya, pembukaan cabang ke 45 untuk seluruh Indonesia ini di warnai dengan acara yang terbilang cukup meriah dan di hadiri sejumlah pejabat penting Deta Group seperti Yanto selaku Direktur PT. Pegasus Prima Sakti, Johannes BMS selaku Chief DDS I PT. YIMM, Frengky Rusli selaku Ass GM after Sales PT YIMM. Pihak Bank seperti Bank Mandiri, Bank Mega, Bank Danamon dan seluruh Support Leasing (BAF, Oto, Wom) pun turut hadir memeriahkan acara Grand Opening tersebut.
"Sebenarnya Soft Opening sudah dilakukan sejak 2 bulan yang lalu dengan target 30 pengunjung perhari, namun yang menarik selama 2 bulan pertama market bagus, terutama harian service 30-40 unit perhari" tandasnya, Senin, 8 Mei 2023.
Yamaha Deta Group Pasar Kemis menargetkan 150 unit per bulan (retail sales). Ia menuturkan kategori MAXI (Yamaha Nmax, New Aerox, & Lexi) dan produk terbaru (Grand Filano) daya belinya tinggi menjadi penjualan terlaris di 2 bulan terakhir, menjadikan Yamaha Deta Group Cabang Pasar Kemis semakin optimis tembus target di penjualan tiap bulannya.
Artikel Terkait
Keseruan Aktivitas bLU cRU Yamaha Off road Bali, Berikan Pengalaman Berkendara dan Edukasi Skill Up
Yamaha FreeGo 125 Connected Hadir Lebih Dekat Dengan Konsumen di Seluruh Indonesia
Semakin Unggul, Tiga Motor Sport Yamaha Raih Penghargaan Terbaik
Gemar Berpetualang dan Pacu Adrenalin, Konsumen Pilih Yamaha WR 155 R Jadi Partner Berkendara Off road
Begini Cara Unik Dan Seru Yamaha Jabodetabek Menutup Akhir Tahun 2022
Beralih dari Matik ke Sport, Biker Ini Terpikat Perpaduan Klasik dan Modern Yamaha XSR 155
Kunjungi Yamaha Freego 125 Connected Exhibition dan Buktikan Keunggulannya
Navigate to The Max Tour De Bali, Eskplorasi Keindahan Pulau Dewata Bersama Yamaha XMAX Connected
Jelang Liburan Akhir Tahun 2022, Yamaha Bagikan Tips Berkendara Sepeda Motor
Sambut Tahun Baru 2023 Dengan Program Spesial Yamaha Pemberian Hadiah Langsung